MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA

PENGADILAN TATA USAHA NEGARA TANJUNGPINANG

Jln. Ir. Sutami No. 3, Kec. Sekupang, Kota Batam - Kepulauan Riau 29432
Telp : (0778) 324299
Email : tanjungpinang@ptun.org

Author name: PTUN TANJUNG PINANG

MEMBUKA PELAKSANAAN SKD, SEKRETARIS MA HARAPKAN SEMUA PESERTA MEMILIKI KOMITMEN SERIUS

Jakarta-Humas: Sekretaris Mahkamah Agung, Dr. Hasbi Hasan, S.H., M.H., membuka secara resmi pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun anggaran 2021 wilayah Jakarta pada Jum’at pagi (1/10) di Rindam Jaya, Jakarta. Sebagaimana diketahui bahwa tahun 2021 ini, Mahkamah Agung Republik Indonesia kembali memberi kesempatan kepada putra dan putri terbaik Indonesia untuk …

MEMBUKA PELAKSANAAN SKD, SEKRETARIS MA HARAPKAN SEMUA PESERTA MEMILIKI KOMITMEN SERIUS Selengkapnya »

KETUA KAMAR PEMBINAAN MENJADI PEMBICARA PADA ACARA FORUM HUKUM INTERNASIONAL SE ASIA-PASIFIC

Jakarta-Humas: Ketua Kamar Pembinaan, Prof. Dr. Takdir Rahmadi, S.H., L.LM., menjadi pembicara di acara Forum Hukum Internasional se Asia-Pasific (Internasional Legal Forum of the Asia-Pasific) secara virtual di ruang Command Centre pada Kamis (30/9). Turut hadir pula sebagai perwakilan dari Mahkamah Agung Republik Indonesia yaitu Hakim Agung Dr. Rahmi Mulyati. Pada kesempatan tersebut Prof. Takdir …

KETUA KAMAR PEMBINAAN MENJADI PEMBICARA PADA ACARA FORUM HUKUM INTERNASIONAL SE ASIA-PASIFIC Selengkapnya »

KETUA MAHKAMAH AGUNG MELANTIK LODEWIJK F PAULUS SEBAGAI WAKIL KETUA DPR RI

Jakarta-Humas: Ketua Mahkamah Agung Prof. Dr. H. M. Syarifuddin, S.H., M.H., melantik dan mengambil sumpah jabatan Lodewijk F Paulus sebagai Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) pada Rapat Paripurna, Kamis (30/9/2021) di Komplek Parlemen gedung Nusantara II, Senayan, Jakarta. Dalam sumpahnya, Lodewijk berjanji akan memenuhi  kewajiban sebagai  Wakil  Ketua  Dewan  Perwakilan Rakyat …

KETUA MAHKAMAH AGUNG MELANTIK LODEWIJK F PAULUS SEBAGAI WAKIL KETUA DPR RI Selengkapnya »

KEPALA BIRO HUKUM DAN HUMAS MENYAMPAIKAN MATERI DI ACARA SOSIALIASI DAN FGD TENTANG LPS

Yogyakarta-Humas: Kepala Biro Hukum dan Humas Mahkamah Agung, Dr. H. Sobandi, S.H., M.H., hadir dan memberikan materi pada acara Sosialisasi dan Focus Group Discussion (FGD) Mengenai Fungsi, Tugas, dan Wewenang Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) pada Kamis, 30 September 2021 di Hotel Tentrem Yogyakarta. Turut hadir dan menjadi narasumber dalam acara yang akan berlangsung hingga tanggal …

KEPALA BIRO HUKUM DAN HUMAS MENYAMPAIKAN MATERI DI ACARA SOSIALIASI DAN FGD TENTANG LPS Selengkapnya »

RAYAKAN HARI JADI KE-19, DHARMAYUKTI KARINI DIMINTA MENJAGA SUASANA BATIN PARA SUAMI

Jakarta-Humas: “Suasana batin seorang hakim akan mempengaruhi kualitas putusannya. Oleh sebab itu, menjadi tugas para istri untuk senantiasa memberi rasa nyaman, agar para hakim mampu menuangkan kejernihan pikiran dan kemurnian nuraninya, dalam setiap putusan yang dijatuhkan.” Demikian disampaikan oleh Ketua Mahkamah Agung, Prof. Dr. H. M. Syarifuddin, S.H., M.H., saat memberikan sambutan dalam acara peringatan …

RAYAKAN HARI JADI KE-19, DHARMAYUKTI KARINI DIMINTA MENJAGA SUASANA BATIN PARA SUAMI Selengkapnya »

SEBANYAK 473 ORANG MENERIMA BEASISWA DHARMAYUKTI KARINI

Jakarta-Humas: Sebanyak 473 orang menerima beasiswa dari Dharmayukti Karini Mahkamah Agung dalam acara Penyerahan Bantuan Dana Bea Siswa (BDBS) pada Selasa pagi, 28 September 2021. Kegiatan ini mengambil tema “MELALUI PROGRAM BDBS KITA OPTIMALKAN KUALITAS PEMBELAJARAN  BERBASIS DIGITAL .” 473 orang tersebut terdiri atas 232 siswa Sekolah Dasar, 102 siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP), 81 …

SEBANYAK 473 ORANG MENERIMA BEASISWA DHARMAYUKTI KARINI Selengkapnya »

SEKRETARIS MAHKAMAH AGUNG MELANTIK PEJABAT ESELON III

Jakarta – Humas: Sekretaris Mahkamah Agung RI Dr.H. Hasbi, MA melantik pejabat Eselon III, Letkol Cpm Darmaji, SH., MH sebagai Kepala Bagian Keamanan pada Biro Umum Badan Urusan Administrasi Mahkamah Agung RI, pada hari Senin 27/9/2021 bertempat digedung Tower Lantai 2 Mahkamah Agung. Pelantikan ini berdasarkan Keputusan Sekretaris Mahkmah Agung Republik Indonesia Nomor 896 / …

SEKRETARIS MAHKAMAH AGUNG MELANTIK PEJABAT ESELON III Selengkapnya »

13 KETUA DHARMAYUKTI KARINI PROVINSI MELAKUKAN SERAH TERIMA JABATAN DI HADAPAN KETUA UMUM DHARMAYUKTI

Jakarta-Humas: Sebanyak tiga belas Ketua Dharma Yukti Karini (DYK) Provinsi melakukan serah terima Jabatan di hadapan Ketua Umum Dharmayukti Karini Hj. Budi Utami Syarifuddin, Rabu 22 september 2021 di Gedung Tower Lantai 2 Mahkamah Agung dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat. Adapun tiga  belas DYK Provinsi tersebut adalah : 1. Ketua Dharmayukti Karini Propinsi Banten; …

13 KETUA DHARMAYUKTI KARINI PROVINSI MELAKUKAN SERAH TERIMA JABATAN DI HADAPAN KETUA UMUM DHARMAYUKTI Selengkapnya »

KETUA KAMAR PIDANA MA MEMBUKA UJIAN TERTULIS SELEKSI CALON HAKIM AD HOC TIPIKOR TAHAP XVI TAHUN 2021

Jakarta-Humas, Bertempat Dipengadilan Tinggi Jakarta Ketua Kamar Pidana Dr.Suhadi,SH.,MH Membuka Ujian Tertulis Seleksi Calon Hakim Ad Hoc Tipikor Tahap XVI Tahun 2021, Kegiatan ini dihadiri oleh Dirjen Badillum Dr.Prim Haryadi,SH.,MH, PLh Ketua Pengadilan Tinggi Jakarta Binsar Pamopo Pakpahan,SH.,MH, Panmud Pidana Soeharto,SH.,MH ,  Panitia Pusat dan Juga Panitia daerah . kegiatan yang diselenggarakan pada tanggal 22 …

KETUA KAMAR PIDANA MA MEMBUKA UJIAN TERTULIS SELEKSI CALON HAKIM AD HOC TIPIKOR TAHAP XVI TAHUN 2021 Selengkapnya »

Translate »
Skip to content